Thursday, February 21, 2013

Cara Menghilangkan Pesan This Copy of windows is not genuine

Bingung saat laptop yang anda gunakan muncul pesan "This copy of windows is not genuine",dengan gambar walpaper hitam dan tidak bisa diganti atau dirubah.
Ini biasa terjadi jika windows yang kita gunakan tidak original alias bajakan,pada tips tutorial cara menghilangkan pesan this copy of windows is not genuine dikhususkan bagi anda pengguna windows bajakan.
seperti inikah pesan yang anda dapatkan :
Windows 7
Build 7600
this copy of windows is not genuine

Untuk mengatasi hal tersebut anda bisa meminta bantuan program windows loader yang berfungsi untuk mem bypass WAT (Windows Advange Tool)
Silahkan download windows update dengan klik link winload update
Setelah download kemudian extract dan jalankan aplikasi windows update tersebut,tunggu hingga proses selesai dan windows akan melakukan restart secara automatis.
Selamat anda sudah berhasil meghapus tulisan this copy of windows is not genuine.